Kubernetes

Deploy Aplikasi Stand-alone di Kubernetes

Setelah sekitar 2 mingguan saya tidak post blog sama sekali, alhamdulillah akhirnya bisa berbagi ilmu kembali di blog ini. Disini saya ingin membagikan cara deploy aplikasi stand-alone di Kubernetes, aplikasi ini sederhana diambil dari image web server nginx saja. Dimana saya akan deploy dua objek yakni deployment yang berisi dua pod saja, dan service dengan […]

Deploy Aplikasi Stand-alone di Kubernetes Read More »

Deploy Aplikasi Multi-tier di Kubernetes Cluster

Post kali ini saya akan share cara deploy multi-tier apps di Kubernetes. Siapkan cluster k8s (kubernetes) di environment Anda, jika belum ada bisa melihat referensi yang sebelumnya saya post berikut. Deploy deployment MongoDB-nya terlebih dahulu. wget https://raw.githubusercontent.com/hamzahbd/nolsatu/master/rsvp-db.yaml kubectl create -f rsvp-db.yaml kubectl get deployments Selanjutnya, buat service MongoDB vim rsvp-db-service.yaml apiVersion: v1 kind: Service metadata:

Deploy Aplikasi Multi-tier di Kubernetes Cluster Read More »

Deploy Objek PV dan PVC di Kubernetes Cluster

Pada post kali ini saya akan membagikan cara membuat Server Web Frontend dengan persistent volume dan persistent claim yang disupport NFS, berikut referensinya. Adapun sedikit penjelasan tentang persistent volume dan persistent volume-claim seperti berikut: Persistent Volume merupakan Objek API untuk storage yang berguna untuk menyimpan data secara persistent. Awal mulanya si administrator provision storage cluster

Deploy Objek PV dan PVC di Kubernetes Cluster Read More »

Mengenal Beberapa Objek pada Kubernetes

Objek kubernetes merupakan entitas yang bersifat persitent didalam sistem kubernetes. Kubernetes menggunakan entitas untuk merepresentasikan state cluster. Secara spesifik mendeskripsikan tentang: a. Aplikasi kontainer mana yang sedang berjalan dan di node berapa b. Resource yang tersedia dalam aplikasi tersebut c. Policy yang terdapat pada aplikasi tersebut termasuk restart policy, upgrade dan fault-tolerance. Untuk menggunakan objek

Mengenal Beberapa Objek pada Kubernetes Read More »

Install Kubernetes Dashboard di Ubuntu Server 20.04 LTS

Selain mangelola resource kubernetes melalui CLI, Anda juga bisa mengelolanya melalui GUI. Nah, kubernetes sendiri sudah menyediakan versi dashboardnya. Terus gimana cara installnya ? Caranya mudah, di website official kubernetes sudah dijelaskan detail caranya, berikut referensinya. Namun sebelumnya jika Anda belum install kubernetes-cluster, bisa install terlebih dahulu pada link berikut. Pada referensi tersebut dijelaskan cara

Install Kubernetes Dashboard di Ubuntu Server 20.04 LTS Read More »

Install dan Konfigurasi Kubernetes Cluster pada Ubuntu Server 20.04 LTS

Sebelum provision kubernetes cluster, pastikan requirementnya memenuhi detail berikut ini. Setelah itu, pastikan Anda sudah menyiapkan tiga node/vm yang akan kita gunakan dimana satu node sebagai master node dan dua node sebagai worker node. Lalu edit hostname masing-masing vm dan tambahkan pada file hosts, Anda bisa melihat panduannya pada post saya sebelumnya di referensi berikut.

Install dan Konfigurasi Kubernetes Cluster pada Ubuntu Server 20.04 LTS Read More »

Tool Kubernetes

Sebelum provisioning kubernetes cluster, setidaknya Anda dapat develop minikube terlebih dahulu untuk explore kubernetes. Minikube merupakan tool untuk membuat kubernetes cluster dengan single-node. Setelah Anda explore kubernetes menggunakan minikube, Anda bisa provisioning kubernetes cluster menggunakan tool kubeadm yang nantinya akan kita praktikkan di pertemuan selanjutnya. Untuk membuat kubernetes cluster bisa diterapkan pada baremetal server, on-premise,

Tool Kubernetes Read More »

Persiapan Lab Kubernetes

Persiapan Sebelum provisioning kuberntes cluster, siapkan dulu tiga vm karena nanti kita akan membuat satu master node dan dua worker node. Master Node IP: 10.9.9.3 Hostname: imonk-master Worker Node 1 IP: 10.9.9.5 Hostname: imonk-worker01 Worker Node 2 IP: 10.9.9.6 Hostname: imonk-worker02 Keterangan: Sesuaikan IP dan hostname dengan kebutuhan Anda. Untuk mengubah hostname pada vm bisa

Persiapan Lab Kubernetes Read More »

Arsitektur Kubernetes [Lanjutan]

Melanjutkan pembahasan arsitektur kubernetes sebelumnya, pembahasan kali ini masih terkait dengan arsitektur kubernetes ya dan berikut lanjutannya: Objek Kubernetes Services Setiap agent dan node membutuhkan object service untuk menghubungkan object kubernetes lainnya secara fleskibel dan scalable. Service merupakan microservice menghandle sedikit trafik tertentu seperti NodePort dan LoadBalancer untuk mendistribusikan request inbound antar banyak Pod. Service

Arsitektur Kubernetes [Lanjutan] Read More »

Arsitektur Kubernetes

Arsitektur Kubernetes Setelah memahami kubernetes dan fungsinya, mari kita lanjut untuk memahami bagaimana grafik arsitektur dari kubernetes. Arsitektur dibawah ini tidak menunjukkan secara detail namun menunjukkan high-level architecture diagram dari komponen kubernetes saja. Setiap node menjalankan kontainer yang memiliki kubelet dan kube-proxy, berikut gambarnya: Kubernetes itu terdiri dua komponen yakni master node (central manager) dan

Arsitektur Kubernetes Read More »

Verified by MonsterInsights